Notulen
Rapat Baitulmaal MPD Boyolali
2.
Hari, Tanggal :
Senin, 9 November 2015
3.
Tempat :
Aula Pertemuan Kantor Pusat BMT An Naafi, Teras, Boyolali.
4.
Waktu :
10.00 – 15.00 WIB
5.
Peserta :
7 Anggota Baitulmaal MPD Boyolali ( 1 anggota izin BMT Ar Arahmah) dan 1 SE
6.
Moderator :
MN. Ashari SE MPD
8.
Catatan rapat ;
a. Pembukaan
- al fatihah
b. Iftitah
- Sambutan Tuan
Rumah diwakili oleh Bp. Suhartono
- BWI
mengamanahi Wakaf Uang untuk dilaksanakan Baitulmaal
- Kebajikan
harus diupayakan, jangan hanya diam diri
- Rapat juga
dinilai pahala, bila berjamaah berlipat ganda pahala.nya
c. Sambutan Ketua Baitulmaal, Ustd.
Jumali
- musyawarah
bagian dari memikirkan ummat.
- dakwah harus
berjalan lancar meski banyak aral rintangan.
- kekuatan do'a
dan jihad mampu merubah segalanya.
- rekomendasi
MUNAS (lihat lampiran email)
* setiap BMT yang menjadi
anggota perhimpunan wajib memiliki pengelola Baitulmaal
* program pemberdayaan
Baitulmaal bagi BMT yang sudah berjalan 5 tahun, anggaran 30%
* wakaf gedung siap disetorkan,
terkumpul sekitar 25 juta.
* nadzir wakaf, yang belum
daftar an nuur, makmur dan amanah.
- proker yang
belum jalan brosur MKU (PJ Arrahmah)
- MKU yang sudah
jalan
- Rapat Akbar,
database fund.rising
penghimpunan
pentasharufan
kegiatan"
inti
wakaf
qurban
d. Isi
- Hasil Munas,
lihat kiriman email.
- Rapat Akbar,
15-16 Desember 2015
- Pelaporan
Kegiatan Baitulmaal @BMT per Oktober
a.
Surya Madani
Baksos dan pengajian di Masjid Al Hikmah,
Sindon.
MKU Pengelola BMT rutin setiap Jumat.
Kerjasama KUA 1 muharrom, upacara dan lomba
se-kec.ngemplak
Peduli ASAP RIAU
b.
Tumang
Bantuan masjid
Santunan anak yatim
Beasiswa dhuafa
Peduli ASAP RIAU
c.
An Naafi'
Sosialisasi Wakaf uang
Saldo Wakaf 2,5jt
Kupon Wakaf
2016, fund.rising wakaf
Membentuk Tim Relawan dengan Rohis SMA
se-Boyolali
Mengelola TPA, 5 Sawit 1 Banyudono
Santunan 15 anak yatim di sudimoro
Peduli ASAP RIAU
d.
Nurul Barokah
MKU tgl. 17oktober
Infaq Pembangunan masjid dan mushola
Hadiah untuk TPA se-sobokerto, ngemplak
Peduli ASAP RIAU
Tgl.19 di Kepoh, Sambi
e.
An Nuur
Bakti Sosial, pengajian dan santunan BMT 3
in 1, 4,2jt di sambi
Tadarus Pagi tgl.9
Kajian di desa binaan, malem sabtu legi
f.
Amanah
Santunan di Tegalpule Sawit kerjasama dengan
Makmur tgl.14 jam.12 WIB
Launching MKU
g.
Makmur
Santunan anak yatim dan jompo 3jt
Peduli ASAP
Santunan bersama Amanah
- PROGRAM BULAN
NOVEMBER
RENCANA STUDI BANDING BAITULMAAL KE
BERINGHARJO tgl.24 November
"MODEL PEMBERDAYAAN BAITULMAAL BMT
BERINGHARJO"
Materi :
Program maal secara umum
Sumberdana, stake holders, bentuk perlakuan
program
MKU,
Pemberdayaan, Kisah awal
Boyolali, 9 November 2015 M/
25 Muharrom 1437 H
|
|
KETUA BAITULMAAL MPD BOYOLALI
JUMALI, S.E
|
SEKRETARIS BAITULMAAL MPD BOYOLALI
SURATNO
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar